Siapa disini yang punya hewan peliharaan ? Mengajak hewan peliharan pergi dengan pesawat bukanlah suatu hal yang aneh karna pada saat ini sudah banyak maskapai yang memperbolehkan anjing atau kucing untuk bepergian di dalam kabin dengan pemiliknya. Berikut beberapa maskapai yang friendly untuk hewan peliharaan, check it out : 1. American Airlines (Doc. Pixabay.com) American Airlines sudah dikenal sebagai pesawat yang ramah dengan hewan peliharan. Pada maskapai ini, hewan peliharaan yang dapat dibawa ke kabin seperti anjing dan kucing akan ditentukan berdasarkan jenis, ukuran, usia, dan tujuan. Apabila peliharaan yang ingin kita bawa tidak sesuai dengan peraturan atau syarat terbang maka pihak maskapai akan menawarkan kepada pemiliki agar hewan tersebut dibawa melalui kargo. Biayanya sendiri mulai dari $125 tiap kandang, sedangkan untuk hewan pemandu tidak dipungut biaya alias gratis. Hewan yang dapat dibawa ke kabin yaitu, anjing, kucing, dan anjing penolong. 2. Air Canada (Doc. o...
Sharing with Lynsee about anything in the world