Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

Maskapai yang pet-friendly, apa aja ya ?

Siapa disini yang punya hewan peliharaan ? Mengajak hewan peliharan pergi dengan pesawat bukanlah suatu hal yang aneh karna pada saat ini sudah banyak maskapai yang memperbolehkan anjing atau kucing untuk bepergian di dalam kabin dengan pemiliknya. Berikut beberapa maskapai yang friendly untuk hewan peliharaan, check it out : 1. American Airlines (Doc. Pixabay.com) American Airlines sudah dikenal sebagai pesawat yang ramah dengan hewan peliharan. Pada maskapai ini, hewan peliharaan yang dapat dibawa ke kabin seperti anjing dan kucing akan ditentukan berdasarkan jenis, ukuran, usia, dan tujuan. Apabila peliharaan yang ingin kita bawa tidak sesuai dengan peraturan atau syarat terbang maka pihak maskapai akan menawarkan kepada pemiliki agar hewan tersebut dibawa melalui kargo. Biayanya sendiri mulai dari $125  tiap kandang, sedangkan untuk hewan pemandu tidak dipungut biaya alias gratis. Hewan yang dapat dibawa ke kabin yaitu, anjing, kucing, dan anjing penolong. 2. Air Canada (Doc. o...

Rekomendasi Restoran Enak di London

Hari ini sharring mau share rekomendasi restoran London yang enak banget dan menjadi favorit bagi warga setempat. Check it out!!! Circolo Popolare (Doc. Tripvisor) Restoran ini merupakan restoran italia yang terletak di London Inggris. Jam operasionalnya sendiri pukul 10 atau 12 siang dan tutup pada pukul setengah 11. Konsep dari resto ini sangat menarik dan indah, sangat aesthethic untuk berfoto didalamnya. Tidak hanya itu, makanan yang disajikan juga tidak kalah enak lho seperti pasta, tiramisu, burrata, es krim, dan masih banyak lagi. Harga yang ditawarkan mulai dari£9 atau 100 ribuan sampai  £19.  Karna Circolo adalah resto yang sangat terkenal di London maka resto ini pastinya ramai banget di hari libur ataupun jam tertentu. Jadi sangat disarankan untuk menghindari jam atau hari sibuk saat berkunjung ke restoran ini ya.  The Ledbury (Doc. timeout.com) Suka dengan menu makanan yang sederhana dan elegan maka kamu harus mencoba pergi ke The Ledbury di London. Resto...

Langkah-langkah yang biasanya kamu lakukan ketika transit dan ganti pesawat

Halo semua, hari ini Sharring mau menginfokan gambaran prosedur yang biasanya dilakukan saat akan transit dan ganti pesawat. Mungkin, jika kamu melakukan penerbangan ke luar negeri seperti, ke Eropa, America, dan wilayah benua lainnya, tentu tidak asing lagi dengan kata transit. Transit atau connecting flight  merupakah hal yang sangat biasa di dunia penerbangan nasional dan international. Tujuan dari transit ini yaitu untuk menghubungkan kamu ke penerbangan selanjutnya ke negara tujuan akhir kamu. Oke, coba kita buat perumpamaan jika teman-teman mau melakukan perjalanan dari Jakarta ke London di Inggris. Berikut info data dan hal-hal yang harus dilakukan : Tujuan : Jakarta (CGK) -London(LHR) Pesawat : Emirates (EK-357) dan Emirates (EK-7) Transit : (Dubai International Airport 1x) (Doc. Pixabay) Kumpulkan semua barang dan dokumen penting (VISA). Saat kamu mulai mendarat dari Jakarta ke bandara transit di Dubai maka hal yang perlu dilakukan yaitu mengumpulkan semua barang d...

5 Rekomendasi restoran di Toronto, Kanada

Memang harga menunjukan kualitas, walaupun harga yang ditawarkan cukup pricey tapi restoran ini menyajikan rasa, pelayanan, dan ambience yang terbaik. Berikut rekomendasi restoran enak di Kanada yang wajib kamu datangi jika berlibur ke Toronto. 1. Alo  (Doc. alofoodgroup.com) Yang pertama ada Alo Restaurant, dimana resto ini sudah mendapatkan nama di seluruh penjuru wilayah Kanada. Di Alo kamu bisa reservasi untuk barroom dan ruang makanan pribadi untuk acara. Lalu, makanan yang ditawarkan sangat beragam, mulai dari dessert, menu utama dan penutup. Jika kamu ingin pergi dinner atau makan dengan teman dan pasangan maka tempat ini direkomendasikan karna pelayanan yang diberikan akan membuat kamu puas. Untuk menikmati resto ini kamu harus berada di Toronto dan jam operasionalnya mulai dari jam 5pm-12am.  2. Kafe Boulud (Doc. blogto.com) Kafe ini terletak di Toronto dan buka 24 jam. Menu yang disajikan disini yaitu steak, canadian menu, roti, ice cream, burger dan masih banyak lag...

Colosseum dan hal yang harus kamu ketahui sebelum berkunjung

Berikut Sharring bahas hal yang ada dalam pertanyaan kamu saat ingin berkunjung ke Colosseum. Check it out !! Apa itu Colosseum ? (Doc. Pixabay) Colosseum adalah Amfiteater besar yang dibangun pada zaman kekaisaran Romawi. Dulunya, tempat ini dijadikan sebagai tempat penyelenggaraan acara yakni pertarungan gladiator, eksekusi, dan pemburuan hewan. Colosseum dibuka untuk umum mulai dari 10.30AM-7.15 PM. Didalamnya, kamu bisa melihat arena Colosseum, arsitektur bangunan kuno dan jika kamu membeli tiketnya maka akan diberi akses ke Roman Forum dan Palatine. (Doc. Pixabay) Cara pergi ke Colesseum/Public Transportation Colosseum terletak di kota Roma tepatnya di Piazza del Colosseo sehingga untuk pergi kesana, para wisatawan tidak perlu khawatir karna transportasi sudah tersedia. Para turis bisa menggunakan transportasi umum yaitu metro, dimana membutuhkan waktu 5 menit menuju Colosseum dari Roma. Selain itu juga ada bus yang akan langsung berhenti di Piazza del Colosseo jadi darisana kamu ...

Berkunjung ke Giraffe Centre di Nairobi, Kenya

Halo guys, hari ini Sharring mau membahas tentang tempat menarik di Nairobi, Kenya. Nairobi merupakan ibu kota dari Kenya. Di Nairobi, tentunya banyak sekali tempat-tempat yang menarik yang dapat menyatukan kamu dengan alam dan pastinya wajib kamu kunjungi kalau ke Kenya. Mendengar kata alam memang selalu membuat hati kita terasa nyaman dan tenang banget ya hehehe.. Betul banget di wilayah ini ada sebuah tempat konservasi jerapah yakni Giraffe Centre atau Pusat Jerapah. Nah, ayo kita  bahas ya. Check it out!! Apa itu Jerapah Center ? (Doc. Expedia.co.id) Jerapah Center adalah sebuah tempat konservasi yang memiliki tujuan melestarikan hewan/satwa yaitu jerapah yang terancam punah. Di tempat ini, banyak sekali jerapah yang akan membuat kamu betah deh. Lokasinya terletak di Nairobi, Kenya. Jika kamu ingin berkunjung kesini sangat diwajibkan untuk menginap. Disini kamu bisa bertemu dengan jerapah secara langsung dan bisa memberi makan jerapah juga. Kita juga akan belajar bagaimana habi...