Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2022

Makanan yang wajib kamu coba di Tokyo

Here we go again!! Sharring hari ini mau membahas seputar makanan Jepang hahaha... Bagi teman-teman yang merencanakan perjalanan ke Jepang jangan lupa cek rekomendasi makanan yang wajib kamu icip dibawah ini. Check it out!!! 😉 1. Sushi. Sushi merupakan hidangan yang wajib kamu coba. Banyak sekali tempat-tempat yang bisa kamu pilih untuk makan Sushi yang lezat seperti Sushizanmai Honten, Ebisu Sukiyabashi Jiro, dan lainnya. Berbeda di Indonesia, Sushi di Jepang memang harus dihindangkan dengan daging ikan mentah guys. Sudah menjadi budaya di Jepang hidangan ini terkenal menyehatkan banyak nutrisi di dalamnya. Kombinasi ikan mentah, nasi, sayuran yang disajikan dengan sedikit rumput laut membuat rasanya lezat dan unik.  2. Gyoza. Gyoza atau bisa disebut pangsit jepang, merupakan makanan yang wajib dicicipi apabila kamu ke Tokyo nih. Gyoza ini kalau dilihat bentuknya kayak pastel tapi bahan luarannya berbeda mirip dimsum gitu guys. Isi di dalam biasanya sayur dan daging babi. Bagi ka...

5 Rekomendasi destinasi di London, Free or Paid ?

 London merupakan salah satu kota yang paling banyak di kunjungi oleh para wisatawan. Kota ini banyak menyimpan sejarah yang indah dan menarik. Tentu saja hal tersebut memberikan daya tarik tersendiri bagi para wisatawan kota yang dijuluki sebagai kota "The Smoke". Pada kesempatan kali ini, Sharring akan memberikan sedikit info tentang destinasi menarik yang bisa kamu kunjungi disana. Mulai dari yang berbayar dan gratis. Check it out !! 1. Tate Modern. Bagi kamu yang sedang menikmati liburan di London, wajib nih ke Tate Modern. Akses masuk ke dalam free alias gratis dimana kamu juga tidak perlu membooking tempatnya jadi bisa langsung kesana. Lalu, Tate modern ini apa ya ? Tate Modern merupakan pameran seni modern dan kontremporer dari seluruh dunia. Menarik bukan ? Cuss jadikan list itenari kamu 😊 2. Tower Of London. Sebelumnya yang tadi destinasinya gratis, kalau yang satu ini berbayar. Tower of london yang terletak dekat sungai Thames ini bisa jadi pilihan destinasi kamu y...

Tips sebelum take off yang bikin kamu nyaman, yukk intip

 I'm backkkk..How are you doing guys ? I'm hoping you're doing well into weekend. Pernah ga sih kamu merasa pusing saat di pesawat atau merasa tidak nyaman ? I have an experience bout that conditions. But., always there is a reason behind it. So, hari ini Sharing akan kasih kamu tips yang bisa membantu kamu untuk menghindari hal-hal yang membuat tidak nyaman saat mengudara nih. So without any further do, Check it out!! 1. Hindari minum kopi dan alkohol. Buat kamu yang suka banget sama kopi boleh deh minum sepuasnya tapi jangan pernah minum itu saat kamu mau take off. Hindari minum kopi ya karena kopi mengandung kafein nih guys. Nahh, ternyata kafein pada kopi ini, selain membuat kamu dehidrasi juga akan menyebabkan mual dan sakit kepala sewaktu berada di udara. Selain kopi, minuman yang mengandung alkohol jangan ya. Kamu bisa tetap menjaga badan agar terhidrasi dengan meminum air putih secukupnya. 2. Pilihlah makanan yang tepat. Makanan yang bagus untuk dikonsumsi sebelum t...

Stop melakukan hal-hal ini di Singapore !

  Jangan lakukan hal-hal ini jika tidak mau kena denda di Singapore. Yukk scroll ke bawahh..😉 1. Menggunakan koneksi wifi orang lain. Nahh, siapa disini yang pernah ga sengaja terhubung dengan wifi orang lain hahaha.. Jangan sampai kebawa ke Singapore ya karna menkoneksikan hp kamu ke wifi orang lain akan di denda loh. Kenapa ?Karena hal ini bisa dianggap sebagai peretasan. Tentu saja kamu bisa menggunakan wifi di tempat umum seperti kafe atau tempat makan tapi selalu hati-hati apabila sambungan kamu bisa mengambil data internet orang lain. Siap-siap akan didenda sebesar  $10.000 dan 3 tahun penjara.😊 2. Merokok sembarangan. Ini sudah hal umum di Singapore dimana merokok di sembarang akan di denda sebesar  $ 1 50- $ 1000, jadi pastikan kamu tidak merokok ditempat yang telah dilarang ya agar tidak kena denda nih. 3. Tidak menyiram toilet . Mohon jangan lakukan ini karna hal ini sangat menjijikkan tentunya tidak baik. Disamping itu, jika kamu ketahuan maka akan di denda m...

Perpustakaan ini bikin kamu betah lama-lama baca buku, Yuk Intipp

Perpustakaan merupakan tempat untuk membaca buku. Nah, tempat atau design yang bagus pasti akan membuat kamu betah lama-lama disana kan. Berikut perpustakaan yang dapat kamu kunjungi jika suatu saat nanti kamu mampir ke negaranya nih. Check it out!! 1. Trinity College Long Room. Perpustakaan yang satu ini terletak di Colloge Street Dublin Ireland, telah dibangun pada tahun 1712-1732. Ada lebih dari 200.000 jenis buku yang ada di dalam perpustakaan ini. Nah bagi kamu yang ingin berkunjung kesini, butuh sekitar 30-40 menit untuk mengitari seluruh ruangannya. Harga tiket masuk dewasa dikenakan sekitar 16 Euro, siswa sekolah 15 Euro, paket keluarga 34 Euro (2 dewasa dan 2 anak), anak dibawah umur 12 tahun gratis. 2. Stockholm Public Library. Terletak di Stockholm Swedia, perpustakaan ini dirancang oleh Gunnar Asplund yang merupakan seorang arsitek berasal dari Swedia pada tahun 1928. Apabila ingin berkunjung atau meminjam buku disini, kamu bisa melakukan registrasi dan reservasi terlebih d...

5 Hal yang seharusnya tidak dilakukan di Arab Saudi

  1. Bermesraan di area publik. Arab Saudi merupakan negara Islam., maka dari itu tentu saja semua hal mulai dari peraturan yang dibuat harus berlandasan dengan syariat islam. Menunjukkan perilaku seperti bermesraan di area publik sangat dilarang disini apalagi itu dilakukan oleh pasangan yang belum menikah. Jadi, jangan dilakukan ya.

5 Hal yang seharusnya tidak dilakukan di Brunei Darussalam

Halo semua, balik lagi bersama Sharring disini. Hari ini kita akan membahas tentang Hal apa saja yang seharusnya tidak boleh dilakukan di Brunei Darussalam ya. Check it out!! 1. Bermesraan di area publik.  Brunei memang negara yang penduduknya memeluk agama islam sehingga syariat islam disesuaikan dan berlaku di negara ini. Jangan mencoba untuk memamerkan kemesraan di depan umum ya. Hal ini dilarang di Brunei, kamu harus menghormati budaya mereka.

5 Hal yang seharusnya tidak dilakukan di Jerman

 Berikut ini Sharring sajikan 5 Hal yang seharusnya tidak dilakukan di Jerman. Check it out!! 1. Mengatakan hal-hal yang berbau Nazi. Hal- hal yang berhubungan dengan Nazi seperti, simbol, gaya, nama, dan perang. Jangan mengatakan atau membuat lelucon dengan kata-kata tersebut. Pemerintah disana sangat melarang siapapun mengucapkan kata-kata, simbol apapun itu yang berhubungan dengan Nazi. Jadi, jangan mengatakan hal-hal diatas dan hormati sejarah mereka ya. 2. Tidak melakukan validasi tiket transportasi publik. Saat menggunakan transportasi umum, usahakan untuk mengecek terlebih dahulu apakah tiket yang telah kita beli harus di validasi atau tidak. Hal ini cukup penting, jika kita tetap naik dan membawa tiket yang belum di validasi maka akan di denda kurang lebih 60 Euro. Validasi ini diperlukan hanya untuk beberapa angkutan umum lokal atau regional saja. Jadi jangan lupa untuk mengecek tiketnya ya karna hal ini cukup penting.  3. Berharap semua toko buka di hari Minggu. Di J...

5 Hal yang seharusnya tidak dilakukan di Paris

I'm backkk...Okay, hari ini Sharrring akan berbagi info tentang 5 hal yang seharusnya tidak dilakukan di Paris. Siapa yang tidak tahu Paris? Kota yang terkenal dengan menara Eiffil ini menjadi daya tarik di dunia. Banyak banget yang mau kesini untuk melihat kota yang dijuluki sebagai kota romantis ini. Check it out!! 1. Jangan tinggalkan tas kamu di tempat umum. Kota yang sangat ramai dan pasti rawan pencopetan maka para wisatawan dituntut untuk selalu waspada. Jangan meletakkan barang berharga di tempat yang jauh dari jangkauannya ya. Kalau tidak nanti bisa kena copet.

5 Hal yang seharusnya tidak dilakukan di Dubai

Malam semuanya, kembali lagi bersama Sharring disini. Hari ini, kita akan membahas hal apa saja yang seharusnya tidak dilakukan di Dubai. Ini bisa menjadi point penting buat kamu yang mau pergi liburan kesana nih. Check it out !!! 1. Jangan bermesraan di depan umum. Jangan mengumbar kemesraan di depan umum ya , seperti berpelukan, berciuman, dan lainnya. Jika melakukannya maka akan melanggar hukum kesopanan publik. Maka dari itu pihak berwenang bisa memberi hukum seperti penjara atau deportasi.